Muruku
Muruku adalah makanan khas India, biasanya di perayaan Deepavali pasti orang-orang bikin muruku. Ada beberapa jenis muruku, ini salah satunya. Muruku ini dibuat dari tepung terigu dan diberi rempah, kari dan yang pasti jintan. bintik hitam di muruku itu adalah jintan. saya tidak suka jintan dalam masakan, tapi dalam muruku ini enak! agak keras, teksturnya kasar, kalau digigit bunyi *krauk krauk*. don't stop me now banget makanan ini. mau coba? enak kok! rasanya gurih, karinya tidak terlalu kental rasanya. kaya kerupuk, tapi lebih keras. banyak orang jual muruku tapi rasanya tidak enak. tips membeli muruku adalah cari yang permukaannya kering, tidak berminyak. enak :)
*foto mbah gugel
0 komentar